Blog Tutorial

Tutorial Blog, Cheat Games, Tutorial Ponsel, Tutorial Komputer, Tutorial Browser

Sabtu, 02 Januari 2010

Check Kecepatan Blog

Kategori :
Check Kecepatan BlogDalam pembuatan blog yang mempunyai pagerank bagus diperlukan banyak trik salah satunya adalah Kecepatan Blog yang sangat cepat untuk memberikan kenyamanan kepada pengunjung. dalam dunia Blogsphere Kecepatan Blog sangat diperlukan untuk meningkatkan trafik blog.

Kali ini saya akan memberikan informasi tentang kumpulan web yang bisa mengecheck loading kecepatan blog sobat. dengan adanya informasi ini semoga blog sahabat bisa lebih memperhatikan kenyamanan untuk pengunjung, karena pengunjung adalah salah satu mesin uang atau mesin untuk meningkatkan trafik kita dan bisa juga disebut dengan raja.

Semoga kumpulan web yang bisa Check Kecepatan Blog sahabat dapat bermanfaat :
  1. Webwait







  2. Selfseo







  3. Pingdom Tools







  4. Iwebtool







  5. Web hosting top








  6. Webisite Goodies






  7. Joomlaspan



     

Mungkin hanya sekian saja yang bisa saya sampaikan untuk website Check Kecepatan Blog, oiya saya hampir lupa dalam pengecheckkan di situs yang saya berikan, sobat harus menulis alamat url sobat yang lengkap, Contoh : http://www.oketrik.blogspot.com. Semoga Blog sahabat menjadi yang tercepat dari blog-blog yang lain. Semoga Bermanfaat.
Bagikan Artikel : Facebook Twitter Google+ Linkedin Technorati Digg

28 Komentar untuk Check Kecepatan Blog

nakasih infonya ya, langsung dicoba.:D

sangat bermanfaat sobat

info menarik ni, saya seneng bisa koment di sini sering-sering berkunjung isi shotmix lanksung menuju post, insya allah saya datang kembali memenuhi undangan serta memberi komentar pada postingan selanjutnya
salam
Asep Sukarman

yhanks infonya...berguna banget ..langsung tak cobain...

i like this article and ur blog ,, i hope u send back comment in my blog friend,, and dont forget exchange link for u,, your link in my blog please ur check in now,,thanks,,im waiting

Wis apik tenan... coba dulu ahh...

Keren infonya gan..

waaah banyak amat

nyoba dulu one by one :D

kl iwebtool gratisnya cm 5 kali sob...
oke ni tipnya thank u sob.

wah keren nih langsung tak coba dech

terimakasih untuk mu sobat. yang telah menginformsikan hal yang luar biasa ini..sukses anda jangan lupa komen balik ya

thanks ya info nya,,.. ^^
patut di coba..

keren. makasi ya atas infonya, sangat bermanfaat sekali.

thanks infonya gan, trnyata pnyaku lmayan berat.
itu standartnya ukuran nya brp kb gan :)

size standartnya ane kurang tau pasti gan, tapi klo blog tersebut punya bobot di bawah 100kb maka blog itu termasuk cepat (menurut sumber gan).

tapi klo menurut ane, size g jadi masalah asalkan kecepatan akses blog cepat, dan biasanya ane nge-checknya di webwait.

kcepatan akses blog gmn gan?
pnyaku lbh dari dari 100kb ak ganti tmplate mlah tmbah gede jadi 150an tp kok loading nya cpet template yg skrang,
mhon pncerahan gan :D

mksd dari akses blog itu, saat kita membuka awal blog sampai selesai loading dihitung dengan waktu sedangkan 100kb itu adalah size dari template kamu, template kamu menambah besar apabila menambahkan script2 kedalam template kamu, size juga berpengaruh terhadap kecepatan akses blog kamu. Jadi, minimaliskan size blog kamu agar lebih ringan lagi untuk di akses :D

ok gan mksih pnjelasannya :)

makasih infonya sob,langsung ke TKP.

thanks bangeettt ~~!!!

Terima kasih mas bro, kebetula mau cek Loading blog nih..

Sip mas sama sama ^_^

mantap gan, makasih ya atas sharenya sangat membantu aku jadi tau kecapatan blog kita. salam kenal

@cara memperbaiki catrige sama - sama gan, semoga bermanfaat ya :)

Thank Artikelnya gan...

Mampir ke blog ane ya :)